volume bangun ruang di atas adalah
Diketahui:
r=8cm
P=8cm
L=8cm
T=12cm
Ditanya:volume gabungan?
Penyelesaian pertama:
Vk=r³
Vk=8³
Vk=512cm³
Penyelesaian kedua:
Vb=p×l×t(La×t)
Vb=8×8×12
Vb=768cm³
Penyelesaian ketiga:
VG=Vk+Vb
VG=512cm³+768cm³
VG=1.280cm³
- volume balok 1
v = p × l × t
v = 16 × 8 × 12
v = 128 × 12
v = 1.536 cm³
- Volume balok 2
v = 16 × 8 × 8
v = 128 × 8
v = 1.024 cm³
- Volume gabungan
v balok 1 + v balok 2
= 1.536 + 1.025
= 2.560 cm³
- Jadi volume gabungan nya adalah 2.560 cm³